Air Bersih untuk Indonesia
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyatakan, musim kemarau tahun 2023 diperkirakan terjadi pada Mei-September 2023 untuk wilayah Jawa – Nusa Tenggara Timur. Dan tahun 2023 ini akan lebih kering daripada tahun biasanya. Saat ini kita juga sudah merasakan cuaca di Indonesia yang lebih terik dari biasanya. Sejumlah daerah di Indonesia akan menghadapi ‘panas ekstrem’ dalam puncak fenomena El Nino pada Agustus-Oktober 2023, kata BMKG.
Daerah-daerah itu, antara lain, adalah Sumatra bagian tengah hingga Selatan, Riau bagian Selatan, Jambi, Lampung, Banten, dan Jawa Barat.
Banyak masyarakat yang harus mencari air bersih ke titik mata air yang jauh, atau juga harus membeli air bersih dengan harga sangat tinggi. Sebagian masyarakat memilih untuk memanfaatkan air tadah hujan agar kebutuhan air bersih mereka terpenuhi.
Mari kita alirkan air bersih untuk Indonesia dengan membangun Sistem Air Bersih dan Pipanisasi agar dapat dirasakan manfaatnya secara merata bagi masyarakat terdampak kekeringan & kriris air bersih.
Donasi sekarang juga mulai dari Rp10.000 dan semoga kepedulian Anda ini akan menjadi amal yang kekal.
Tanggal | Donatur | Nominal |
---|---|---|
Total donasi offline | 0,- |
Ayo ikut berkontribusi dalam gerakan #solusipeduli! Ajak lebih banyak orang untuk mewujudkan program kebaikan ini.
Jadi FundraiserDoa belum tersedia