Program Donasi
Berbagi makanan berbuka puasa (Paket Ifthar) dapat menjadi salah satu pilihan kita dalam membantu sesama seperti berbagi makanan berbuka di wilayah bencana dan 3T Apa lagi pahala yang akan kita dapatkan sama besar layaknya orang yang berpuasa tersebut, hal ini dijelaskan pada hadist berikut ini : “Siapa memberi makan orang yang berpuasa, maka baginya pahala […]
Rp300.000
Donasi Terkumpul1
DonaturBerbagi bersama Serunai Skiners FKP UNAIR 2023 Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam memperjelas hal ini dengan bersabda : “Sedekah tidak akan mengurangi harta.” (HR. Tirmidzi). Jadi pada saat kita memberi, harta yang telah kita keluarkan tidak akan berkurang sedikit pun. Melainkan akan bertambah banyak karena Allah swt akan melipatgandakannya. Selain itu, berbagi dapat membuat harta yang kita […]
Rp1.420.001
Donasi Terkumpul7
DonaturSedekah Alat Solat ke Pelosok Sebagai resolusi Ramadhan tahun ini, mari kita siapkan perlengkapan ibadahnya agar semakin semangat mengejar pahala. Jangan lupakan juga saudara seiman kita, terutama mereka yang berada di pelosok negri. Tebarkan juga semangat sambut Ramadhannya dengan Berbagi Perlengkapan Ibadah seperti mukenah, baju koko, kain sarung dan Al-Qur’an.’ Dalam Al-Qur’an Allah swt berfirman […]
Rp1.240.044
Donasi Terkumpul51
DonaturSudah 3 bulan berlalu, pasca Gempa Cianjur yang menerpa masyarakat berdampak panjang hingga saat ini. Tak jarang kita lupa, bagaimana kondisi dan perkembangan anak-anak yang harus berjuang dua kali lebih banyak untuk menggapai cita-cita. Seperti Madrasah yang bertempat di Desa Cibeureum Kecamatan Cugenang Kabupaten Cianjur Jawa Barat. Para santri yang berjumlah 185 ini tetap melanjutkan […]
Rp0
Donasi Terkumpul0
Donatur“Saya kalau mau ke air harus berjalan duku sekitar 3.5 KM dari pengungsian, karena disini (Pengungsian) tidak ada air” ucap salah satu pengungsi di Kampung Kramat. Sahabat Inisiator, data pengungsi di salah satu wilayah di kampung Kramat saat ini sudah melebihi 2.010 jiwa. Lebih dari ratusan KK (kartu Keluarga) yang menempati tenda-tenda yang berada di […]
Rp0
Donasi Terkumpul0
DonaturPeduli Gempa Turki Teman-teman Sahabat Inisiator yang dirahmati ALLAH, seperti yang sama-sama kita ketahui gempa bumi dahsyat berkekuatan 7.8 skala richter kembali mengguncang tanah turki pada Senin Dini hari ini (06/02/2023). Pusat gempa dilaporkan berada di kedalaman 10km dari kota Gaziantep. Kencangnya getaran gempa tersebut juga di rasakan di negara negara sekitar turki, gempa tersebut merupakan […]
Rp0
Donasi Terkumpul0
Donatur