Jumat (14 Juli 2023) Dipicu oleh intensitar curah hujan yang cukup tinggi, telah terjadi banjir dan longsor di wilayah Kab. Pesisir Selatan dan , Pro . Sumatera Barat. yang mengakibatkan 23 titik lokasi banjir dan longsor yang terjadi di 3 titik di Kota Padang serta 21 titik banjir di Padang Pariaman.
Tercatat hingga Sabtu (15/7) tercatat sekitar 1.138 kepala keluarga terdampak, 170 warga mengungsi ke tempat yang lebih aman. Kejadian banjir turut menyebabkan 1.114 unit rumah warga, 192 hektar sawah, 22 hektar kebun, 30 fasilitas umum terdampak.
Respons Tim Human Initiative hari ini adalah berkoordinasi dengan BPBD dan Pemerintah setempat dan juga membantu penyaluran bantuan siap saji dan sembako.
Kebutuhan warga saat ini adalah
Kirimkan donasi terbaikmu dengan cara :
Report Penyaluran Banjir Sumbar
10 Agustus 2023Alhamdulillah, terima kasih untuk sahabat inisiator semuanya yang sudah membantu para penyintas banjir bandang Sumatera barat, pada tanggal 4 agustus kemarin Human initiative sumatera barat sudah menyalurkan paket perlengkapan sekolah kepada adik-adik penyintas banjir sumbar, paket yang diberikan berisikan buku tulis, pena, pensil, dan penghapus.
Tidak hanya memberikan paket perlengkapan sekolah, Human initiative juga bekerja sama dengan BPBD Kota Padang memberikan edukasi kesiapsiagaan bencana yang disampaikan langsung oleh BPBD Kota padang, yang dihadiri oleh anak-anak dan Orang Tua PM sertanya masyarakat dan pihak berwajib di sekitar lokasi tersebut, kegiatan tersebut dihadiri sebanyak 52 orang dan di sambut baik oleh masyarakat dalam meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam penganggulangan bencana banjir.
Tanggal | Donatur | Nominal |
---|---|---|
Total donasi offline | 0,- |
Ayo ikut berkontribusi dalam gerakan #solusipeduli! Ajak lebih banyak orang untuk mewujudkan program kebaikan ini.
Jadi FundraiserSemoga korban bencana diberikan kekuatan dan kesabaran, serta tidk ada bencana lagi. Amiin
Semoga dapat diterima Dan disalurkan dengan baik kepada korban banjir sumbar
Semoga yang terdampak di berikan kesabaran
Semoga korban baik² saja
semoga bermanfaat bagi masyarakat yang terdampak, kami turut berduka cita.
Semoga Allah selamatkan, rahmati berika kesabaran dan ridhoi warga semua
Semoga manfaat
Semoga الله mudahkan
semoga lekas pulih aamiin
Walau sedikit semoga bisa membantu banyak disana